Latihan Taktik (4)

Hello para Penggemar taktik catur!!

Kita lanjutkan kembali posting tentang taktik catur, bagi anda ingin mengikuti seri latihan taktik catur mulai dari awal silahkan liat disini, disini, disini 

Untuk mendapatkan hasil yang maksimal dari "Latihan Taktik" catur ini, caranya : lihat dan perhatikan diagram caturnya dan kita mulai mencari langkah terbaiknya dan juga harus dihitung jawaban terbaik dari lawan, ingat!! setiap kita menghitung langkah taktik "harus" sampai ujungnya,dan setelah yakin di ujungnya kita akan menang materi atau kualitas atau menang posisi, nah.. baru kita melangkahkan buahnya, kalau kita melangkahkan  langkah "mengandung" taktik tanpa menghitung sampai ujung, itu artinya kita melakukan langkah "untung-untungan". Didalam permainan catur jangan sesekali melakukan langkah "adu nasib"( untung-untungan ) kalau posisi kita berimbang atau menang, tetapi kalau posisi kita tidak punya harapan lagi baru langkah "adu nasib" ini boleh dilakukan!!...hehehe...mana tau lawan lengah dan anggap enteng hingga langkah ini bisa membawa kemenangan.

Sekali lagi untuk mendapatkan hasil yang terbaik dalam latihan taktik yaitu : lihat, perhatikan dan hitung semua kemungkinan langkahnya dalam pikiran kita aja ( seolah kita lagi main dalam kejuaraan catur ),sedangkan jawaban untuk latihan taktik yang saya tempatkan dibahagian paling bawah hanya digunakan untuk "mencocokan"saja, artinya setelah kita menemukan jawaban "menurut" keyakinan kita, baru kita lihat jawaban yang terbaiknya. okey sekarang....kita lanjut!!!



Latihan Taktik : no.61
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.62
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.63
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.64
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.65
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.66
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.67
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.68
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.69
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.70
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.71
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.72
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.73
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.74
Hitam melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.75
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.76
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.77
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.78
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.79
Putih melangkah dan menang!

Latihan Taktik : no.80
Hitam melangkah dan menang!
Sumber : playchess.com, chess.com dsb

Jawaban latihan taktik

61.1.Ke5

62.1.Kxe6 Rxe6 2.Mxd5+

63.1…Mxa2  2.Bxa2 Kb3+

64.1…Mb6+

65.1.Kg6 fxg6  2.Md3

66.1…Mb3+

67.1…Bh3+

68.1.Ke8 Gxe8  2.Gf4+

69.1…Kb3

70.1…Me1  2.Rb2 c3+  3.Rc2 Mb1+  4.Rxb1 c2+

71.1….Ba1  2.Rf2 Kxe3

72.1…Mxg2  2.Bxg2 Bxg2  3.Kxg2 Kf3+  4.Rh1 Kf2+#

73.1.Ba8+ Rxa8  2.Ma2+ Rb8  3.Ma7+ Rxa7  4.Kc6+ Ra8  5.Ba1+#

74.1…Kxe3

75.1.Kb5

76.1.Bxc5

77.1.Bxg7

78.1.Kxd4

79.1.d6 Mxd6  2.Mxe8 Kxe8  3.Gxe5

80.1…Bf2

Sampai disini dulu posting tentang taktik catur, nanti dilanjutkan lagi pada posting yang akan datang di blog belajar catur, taktik catur, problem catur ini....sekian!!

Note : R = Raja, M = Menteri, B = Benteng, G = Gajah, K = Kuda, untuk bidak ngak punya kependekan cukup nama petak aja misal ; e4, f4, h4 dsb

Related Posts:

Loading...
Comments
0 Comments